Friday, May 5, 2017

Microsoft Powerpoint : Menyimpan file presentasi dengan nama lain

video tutorial cara menyimpan file presentasi dengan nama lain

MENYIMPAN FILE PRESENTASI DENGAN NAMA LAIN - Bagaimanakah cara menyimpan file presentasi dengan nama lain ?... Jangan kemana-mana, simak panduan ini hingga akhir. Karena dalam panduan ini anda akan saya pandu bagaimana cara menyimpan file presentasi dengan nama lain.

Bismillahirrahmanirrahim...Assalamu'alaikum wr.wb. Hallo teman-teman, masih bersama saya yoyok dwi Saputro dalam panduan office 25.

Apabila kita sudah menyimpan file presentasi kemudian kita ingin menyimpan ulang file tersebut dengan nama dan type yang berbeda maka teman-teman bisa mengikuti langkah-langkahnya berikut ini.

MENYIMPAN FILE PRESENTASI DENGAN NAMA LAIN

  1. Buka terlebih dahulu file presentasi yang ingin kita rubah namanya.
  2. Setelah presentasi terbuka.
  3. Selanjutnya arahkan kursor ke menu file.
  4. Kemudian klik 1x menu tersebut.
  5. Pada tampilan menu file pilih Save As.
  6. Kemudian pilih tempat penyimpanan (offline atau online)
  7. Jika anda ingin menyimpan secara online, anda dapat memilih onedrive. Namun jika anda ingin menyimpan secara offline anda bisa memilih this PC atau browse.

CARA MENYIMPAN FILE PRESENTASI KEDALAM ONEDRIVE

Untuk menyimpan file presentasi kedalam OneDrive caranya sebagai berikut :

  1. Arahkan kursor ke pilihan OneDrive.
  2. Pilih folder
  3. Pada pop up yang tampil
  4. Isi nama file pada kolom file name dan tipe file pada kolom save as type.
  5. Langkah terakhir tekan tombol save.

CARA MENYIMPAN FILE PRESENTASI MELALUI THIS PC

Untuk menyimpan menggunakan This PC caranya sebagai berikut :

  1. Arahkan kursor ke pilihan This PC
  2. Pilih folder
  3. Pada pop up yang tampil.
  4. Isi nama file pada kolom file name dan tipe file pada kolom save as type.
  5. Langkah terakhir tekan tombol save.

CARA MENYIMPAN FILE PRESENTASI MELALUI BROWSE

Untuk menyimpan menggunakan Browse caranya sebagai berikut :

  1. Arahkan kursor ke pilihan Browse
  2. Pada pop up yang tampil
  3. Pilih drive
  4. Isi nama file pada kolom file name dan tipe file pada kolom save as type.
  5. Langkah terakhir tekan tombol save.

Alhamdulillah cara menyimpan file presentasi dengan nama lain selesai kita bahas. Saya kira semuanya sudah cukup jelas. Bila ada yang teman-teman tanyakan, silahkan tinggalkan pesan di kolom komentar.

Demikianlah sedikit yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat. Terima kasih sudah mengikuti panduan ini hingga akhir.

LANGKAH MUDAH MENYIMPAN FILE PRESENTASI DENGAN NAMA LAIN

Alhamdulillah Anda sudah menyelesaikan 1 dari 5 bab

20%

Lanjut ke panduan berikutnya

0 Comments:

Post a Comment